Minggu, 30 Juni 2024
PENETAPAN HASIL PENILAIAN KINERJA PENGELOLAAN JDIH OLEH KEMENKUM & HAM RI TAHUN 2022 KATEGORI TERTINGGI EKA ACALAPATI : PPU (NILAI 80), BALIKPAPAN (NILAI 79) KUBAR (NILAI 76)     |    
Ketua TP PKK Kabupaten PPU Buka Sosialisasi dan Pelatihan Packing Produk Olahan UP2K
PENAJAM PASER UTARA - Dalam rangka pengembangan dan peningkatan kualitas desain produk olahan, Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Disperindagkop UKM) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) menggelar sosialisasi dan pelatihan packing produk olahan Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K).   Kegiatan  ini dibuka oleh
KPU Kabupaten PPU Gelar Rakor Pemutakhiran Data Pemilih Pilkada 2024
PENAJAM PASER UTARA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) menggelar  Rapat Koordinasi (Rakor) pelaksanaan pemutakhiran data pemilih pada pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gubernur dan Wakil Gubemur Kalimantan Timur (Kaltim) serta pemilihan Bupati dan Wakil Bupati PPU Tahun 2024.   Pertemuan ini
Tokoh Agama, Tokoh Adat dan Tokoh Masyarakat di PPU Bakal Dapat Bantuan Hewan Kurban Dari Presiden
PENAJAM  - Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun menghadiri kegiatan silahturahmi dengan Kepala Sekretariat Presiden Republik Indonesia (RI) Heru Budi Hartono bersama tokoh adat, tokoh agama dan tokoh masyarakat Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) yang digelar di Markas  Kodam VI Mulawarman
Makmur Marbun : " Dahulukan Penanganan Pasien, Baru Administrasinya"
PENAJAM  - Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun menegaskan bahwa pelayanan kesehatan bagi masyarakat merupakan hal yang utama salah satunya di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ratu Aji Putri Botung  (RAPB) Nipah-nipah, kabupaten PPU.    Perihal ini ditegaskan Makmur Marbun disela-sela kegiatan
144 Tenaga Kontruksi di PPU Peroleh Pelatihan dan Sertifikasi
PENAJAM  - Sebanyak 144 tenaga Kontruksi di kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) mengikuti kegiatan pelatihan dan sertifikasi tenaga kerja kontruksi kualifikasi operator dan teknisi/analis yang dilaksanakan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PURR) kabupaten PPU, Rabu, (12/6/2024) digelar di dua lokasi masing-masing

Tautan